Addition of Probiotic EM4 in Feed on Growth and Survival of Tilapia (Oreochromis niloticus) in Controlled Condition
Penambahan Probiotik EM4 dalam Pakan terhadap Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Ikan Nila (Oreochromis niloticus) dalam Wadah Terkontrol
Keywords:
Probiotik EM4, ikan nila, pertumbuhan, kelangsungan hidupAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan probiotik dalam pakan terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan nila. Penelitian ini dirancang menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan faktor P (Probiotik EM4) yang terdiri dari 4 perlakuan dan 5 kali ulangan sehingga terdapat 20 unit percobaan. Penambahan probiotik EM4 dalam pakan ikan nila memberikan pengaruh yang signifikan (P<0,05) terhadap pertumbuhan bobot mutlak, laju pertumbuhan spesifik dan dalam masig-masing perlakuan. Tingkat kelangsungan hidup ikan nila dengan perlakuan penambahan probiotik EM4 dalam pakan berkisar antara 82-86%.
Published
How to Cite
Issue
Section
Copyright (c) 2022 Jurnal Ilmiah AgriSains
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.