Analisis Nilai Tambah Limbah Tulang Ikan Menjadi Kerupuk pada Industri Krupuk Tuiri di Kota Bengkulu

Authors

  • Rika Dwi Yulihartika Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Dehasen Bengkulu, Jl. Meranti Raya No. 32, Bengkulu, Indonesia, 38228
  • Herri Fariadi Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Dehasen Bengkulu, Jl. Meranti Raya No. 32, Bengkulu, Indonesia, 38228
  • Diah Azhari Program Studi Teknologi Hasil Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Dehasen Bengkulu, Jl. Meranti Raya No. 32, Bengkulu, Indonesia, 38228

DOI: https://doi.org/10.22487/jiagrisains.v25i1.2024.28-33

Keywords:

Kerupuk tulang ikan, limbah tulang ikan, nilai tambah

Abstract

Pemanfaatan limbah tulang ikan untuk pengolahan krupuk tulang ikan. Usaha ini berfungsi sebagai salah satu upaya pemanfaatan sisa tulang ikan sebagai bahan baku untuk krupuk tulang ikan yang dapat meningkatkan penghasilan keluarga. Krupuk tulang ikan adalah pengembangan produk dari penggunaan limbah ikan sebagai bahan baku krupuk untuk memenuhi kebutuhan gizi dan juga variasi hasil olahan produk perikanan dengan harapan dapat meningkatkan nilai tambah pada komoditas ikan. Tujuan penelitian adalah untuk mencari nilai tambah tulang ikan yang diperoleh  produsen,  dan berapa marjin nilai tambah tulang ikan menjadi krupuk tulang ikan. Penelitian dilakukan pada produsen “Krupuk Tuiri” Kota Bengkulu pada bulan juni hingga juli 2023. Analisis nilai tambah limbah tulang ikan tenggiri yang dilakukan menggunakan analisis metode Hayami. Penelitian ini menunjukkan hasil yang didapat dari 1 kg bahan limbah tulang ikan yang diproses untuk krupuk tulang ikan akan memberikan nilai tambah sebesar Rp20.446,- .Hasil nilai marjin pendapatan tenaga kerja 13,24%, untuk marjin sumbangan input lain didapat angka 7,4 % dan hasil marjin keuntungan diperoleh 79,30% dari setiap produksi.

References

Aisyah, D., Mamat, I., Sontang, M., Rosufila, Z., & Ahmad, N. M. (2012). Program Pemanfaatan Sisa Tulang Ikan untuk Produk Hidroksiapatit. Kajian di Pabrik Pengolahan Krupuk Lekor Kuala Trengganu-Malaysia. Jurnal Sosioteknologi, 26(11), 129–141.

Dwiyono, K. (2019). Agroindustri. LPU-UNAS. Jakarta.

Elamin, M. Z., Ilmi, K. N., Tahrirah, T., Zarnuzi, Y. A., Suci, Y. C., Rahmawati, D. R., Dwi P., D. M., Kusumaardhani, R., Rohmawati, R. A., Bhagaskara, P. A., & Nafisa, I. F. (2018). Analysis of Waste Management in The Village of Disanah, District of Sreseh Sampang, Madura. Jurnal Kesehatan Lingkungan, 10(4), 368–375.

Gustiani, R. (2014). Analisis Nilai Tambah Pada Agroindustri Rumah Tangga Keripik Jamur Tiram. Skripsi tidak diterbitkan. Banten: Jurusan Agribisnis Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

Hasanah, U., Masyhuri, M., & Djuwari, D. (2016). Analisis Nilai Tambah Agroindustri Sale Pisang di Kabupaten Kebumen. Ilmu Pertanian (Agricultural Science), 18(3), 141–149.

Ledheng. (2022). Inovasi Olahan Tulang Ikan Menjadi Krupuk Ikan di Kelompok Nelayan Wini Kecamatan Insana NTT. Jurnal UNIMOR, 1(2), 42-49

Muthmainna, W., & Jasiyah R. (2018). Analisis Persentase Keuntungan Atas Tarif dan Penjualan Tiket Pesawat pada PT. Roid Perkasa. Entries: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Ekonomi UM Buton, Volume 2, 69–90.

Riadi, M. (2016). Pengertian, Fungsi, Tujuan dan Jenis-jenis Kemasan. Presspustaka. Jakarta.

Sudiyono, A. (2014). Pemasaran Pertanian (Edisi 2). Universitas Muhammadiyah Malang. Malang.

Sugiyono (2019). Metode Penelitian Kuantitatif. Alfabeta. Bandung.

Sulistiowati, Y. T., Aji, J. M. M., & Hartadi, R. (2017). Analisis nilai tambah dan tingkat produktivitas kerjaserta strategi pengembangan. JSEP, 10(2), 18–26.

Syariah, K. B., Ilmu, G. (2016). Metode Penelitian Kualitatif. Syakir Media Press. Makasar.

Tanuwidjaya. (2008). Konsep Umum Tumbuh dan Kembang. Media Pressindo. Yogyakarta.

Trilaksani, W., Salamah, E., & Nabil, M. (2006). Pemanfaatan limbah tulang ikan tuna ( Pemanfaatan Limbah Tulang Ikan Tuna (Thunnus Sp.) sebagai Sumber Kalsium dengan Metode Hidrolisis Protein, 9(2), 34–45.

Umar, R., Onibala, H., Makapedua, D. M., Dien, A., Taher, N., & Pandey, E. V. (2022). Analisis Angka Lempeng Total dan Penerimaan Panelis Terhadap Pada Nugget Dari Tepung Tulang dan Surimi Ikan Cakalang (Katsuwonus pelamis L) Selama Penyimpanan Dingin. Media Teknologi Hasil Perikanan, 10(2), 91–98.

Wulandari, M. (2021). Analisis Usaha Agroindustri Krupuk Roti Ikan Tenggiri Kabupaten Kampar. Skripsi tidak diterbitkan. Pekan Baru: Fakultas Pertanian Universitas Islam Riau.

Widiati, A. (2020). Peranan Kemasan (Packaging) dalam Meningkatkan Pemasaran Produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di “Mas Pack” Terminal Kemasan Pontianak. JAAKFE UNTAN (Jurnal Audit dan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Tanjungpura), 8(2), 67–76.

Published

30-04-2024

How to Cite

Yulihartika, R. D., Fariadi, H., & Azhari, D. (2024). Analisis Nilai Tambah Limbah Tulang Ikan Menjadi Kerupuk pada Industri Krupuk Tuiri di Kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah AgriSains, 25(1), 28–33. https://doi.org/10.22487/jiagrisains.v25i1.2024.28-33